Rabu, 22 Juli 2015

PHP - Part 6 - Pembuatan Form Input dan Prosess

Pembuatan Form Input Sudah kita bahas pada pembahasan di tag HTML Form Input, disini kita akan mengkombinasikan HTML dengan PHP untuk pembuatan Form input, Pertama kita membuat Form Input, kita beri nama file :

"input.php" dan kita letakan di "c://xampp/htdocs/aku/input.php"

berikut codingannya :


untuk method yg kita gunakan menggunakan POST, bisa juga menggunakan GET, dan untuk action nya di buat di file yang berbeda, yaitu "proses.php"

berikut isi codingan proses.php





dan coba jalankan dibrowser dengan mengetikan URL "localhost/aku/input.php" dan berikut hasil tampilannya :


coba sekarang anda isikan data pada FORM INPUT, kemudian klik tombol "Input data"
saya mencoba memasukan data berikut :



dan ketika tombol "Input data" di klik maka akan berpindah ke file proses.php, dan menampilkan hasilnya :


Pembuatan coding diatas menggunkan 2 file .php yaitu ( input.php ) dan ( proses.php) ..

namun bisa saja membuat form input diatas hanya menggunakan 1 file, yaitu dengan mengubah action pada form :

<form method="POST" action="proses.php"> ini yg kita gunakan diatas

nah agar dapat membuat proses pada 1 file .php atau 1 halaman dengan mengubah pada action nya menjadi :

<form method="POST" action="<?php  echo $_SERVER['PHP_SELF']?>" >

bisa menggunakan ini atau bisa menggunakan ini

<form method="POST" action="" >

mengkosongkan pada action=""


berikut coding singkatnya :





Selamat Mencoba "Learning By Doing"

0 komentar:

Posting Komentar